
Processor berfungsi untuk memproses semua instruksi – instruksi program yang harus dilakukan oleh komputer. Kekuatan prosesor diukur dari frekuensinya, seperti 550 MHz (Mega Hertz) sampai saat ini sudah ada yang mencapai 3 GHz (Giga Hertz). Saat ini prosesor yang banyak digunakan adalah Intel, AMD dan IBM.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar